Jumat, 26 Agustus 2016

RS UMM dan Masjid KH M. Bedjo Darmoleksono













Rumah Sakit Universitas Muhammadiyah

Malang dibuka pada 17 Juni 2014. Lokasinya tak jauh dari kampus III Universitas Muhammadiyah Malang, yaitu di sebelah timur terminal Landunsari. RS UMM memiliki 6 lantai. Bentuk arsitektur RS UMM ini khas sekali dengan unsure tiongkok. Kampus ini menyediakan layanan khusus bagi Mahasiswa UMM, yaitu mendapatkan potongan 10% bila berobat di sana.













Di bagian depan RS ini terdapat Masjid KH M. Bedjo Darmoleksono. Masjid ini sangat unik sekali karena didesain dengan arsitektur tiongkok sama seperti RS UMM. Tujuan dibangunnya masjid ini agar mempermudah masyarakat disekitar untuk sarana ibadah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar